Model pembelajaran game based learning dalam pembelajaran fisika
DOI:
https://doi.org/10.24252/al-khazini.v4i2.45066Kata Kunci:
Game, Literature Riview, LearningAbstrak
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pemanfaatan teknologi berupa Game based learning dalam pembelajaran yang mencakup: (1) permasalahan yang menyebabkan pemanfaatan game based learning dalam pembelajaran, (2) Variabel yang dipengaruhi oleh pemanfaatan game based learning dalam pembelajaran. Metode penelitian ini adalah literature riview dengan sampel sebanyak 10 artikel pada jurnal. Pengumpulan data dilakukan dengan mengumpulkan artikel ilmiah yang sejenis terkait dan kemudian menganalisisnya. Hasil penelitian literature riview ini menunjukkan bahwa permasalahan utama yang paling banyak menyebabkan pemanfaatan game based learning dalam pembelajaran Materi yang diajarkan terlalu sulit dan tidak menarik sehingga tidak dapat berkonsentrasi pada saat pembelajaran. Selanjutnya mengenai variabel yang banyak terpengaruh dengan pemanfaatan game based learning adalah efektivitas.
Unduhan
Referensi
Purnama, Adinda Vilga, dkk. (2023). Pengaruh metode game based learning (gbl) terhadap hasil belajar ipa energi alternatif d sd negeri 02 lahat. Journal of social science research. Vol.3, No3.
Pranata, Ogi danika. (2023). penerapan game based learning sebagai alternatif solusi mengajar di kelas heteogeny. jurnal pengabdian al-ikhlas. Vol8. No3.
Purwanti, Rosi, dkk. (2022). Pengembangan modul game based learning untuk meningkatkan kemampuan berfikir kritis dan kreatif mata pelajaran ipa bagi peserta didik tunadaksa kelas xii smalb negeri kota jambi. Jurnal menajemen dan ilmu pendidikan. Vol3. No2.
Oktaweri, Srisa , dkk. (2020). Efektifitas penggunaan modul fisika multimedia interaktif berbantuan game dengan model problem based learning terhadap mulptiple intelligence peserta didik kelas x sma. Jurnal penelitian dan pembelajaran fisika. Vol6. No1
Isyafiania, Gita Putri, dkk. (2023). Pengembangan media pembelajaran permainan monopoli digital berbasis promblrm based learning pada pokok bahasan dinamika rotasi dan kesetimbangan benda tegar. Jurnal prosiding seminar nasional fisika. Vol11
Syahri, Udin Ahmad,dkk (2014). Pengembangan media pembelajaran ipa terpadu berbasis digital games based learning tema pencemaran lingkungan untuk siswa smp. Journal Unnes science Education.
Aulia Furkana, dkk. (2017). Pengaruh modul fisika multimedia interaktif berbantuan game dalam model problrm based learning terhadap critical thingking skill siswa kelas x sman 4 padang. Jurnal Pillar of physiscs education. Vol 9
Harisnur,fadhlina. (2022). Pendekatan,strategi, metode, dan teknik dalam pembelajran Pai di sekolah dasar. ajaournal of primary of education. vol 3. No 1
Lubis, Fani Anggita, dkk. (2022). Pengaruh game based learning (gbl) terhap kemampuan berfikir kritis siswa pada mata pelajaran ipa di sdn 060811 medan. Jurnal Ilmiah pgsd fkip universitas mandiri. Vol 8,. No 2
Zalika,Lila, dkk. (2023). Implementasi game based learning pada e-learning berbasis kasusu pada materi fluida. Jurnal prosiding seminar nasional. Vol 11
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2025 Yusdi Fernando, Tazha Eka Fitria, Zaturrahmi Zaturrahmi

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted Al-Khazini:Jurnal Pendidikan Fisika for publication, copyright publishing of the article shall be assigned/transferred to Physics Education Department, UIN Alauddin Makassar as Publisher of the journal. Upon acceptance of an article, authors will be asked to complete a 'Copyright Transfer Agreement'. An e-mail will be sent to the corresponding author confirming receipt of the manuscript together with a 'Copyright Transfer Agreement' form by the online version of this agreement.
Al-Khazini:Jurnal Pendidikan Fisika and Physics Education Department, UIN Alauddin Makassar, , and Physics Society of Indonesia as the Editors and the Advisory International Editorial Board make every effort to ensure that no wrong or misleading data, opinions or statements be published in the journal. In any way, the contents of the articles and advertisements published in the Al-Khazini:Jurnal Pendidikan Fisika are the sole and exclusive responsibility of their respective authors and advertisers.
The copyright form should be signed electronically and send to the Editorial Office in the form of the original e-mail: [email protected]